ZUHUD

“Aku heran kepada orang yang bekerja untuk kehidupan dunia yang selalu menipunya, padahal dia  percaya akan adanya kehidupan akhirat yang kekal”. (HR. Baihaqi, Syu’abul iman) Zuhud adalah berusaha untuk mendapatkan kenikmatan akhirat dan keridhaan Allah semata, dengan meninggalkan kelezatan dunia dan menjaga diri dari segala sesuatu yang diharamkan oleh Allah Swt. Zuhud bukan berarti malas…

Read More

KEUTAMAAN QURBAN

“Barang siapa yang memliki ilmu, maka amalkanlah ilmu tersebut, dan barang siapa yang memiliki harta, maka sedekahkanlah harta tersebut.” (Hadits Kanzu’l-Ummal) Rasulullah Saw bersabda, “Hari yang paling agung di sisi Allah Swt adalah Hari Raya Idul Adha (Hari Raya Qurban).” Berqurbanlah dan perlakukanlah hewan tersebut dengan baik! Sesungguhnya siapa yang membawa hewan qurbannya, kemudian memotongnya…

Read More