Category Archives: Puisi

Melemaskan tangan untuk mengoreskan sedikit perasan menjadi sebuah tulisan~

Kepergianmu

Ku takut akan kehilangan dirimu Kehadiranmu memberi warna dalam hidupku Susah bagiku tuk melepaskan kepergianmu Ketika dia kembali dalam hidupku Kenapa engkau yang harus pergi Sungguh dan sungguh aku tak rela Jika aku jauh dirimu bahkan Jika aku kehilanganmu sungguh … Continue reading

Posted in Puisi | Leave a comment

Sang Malam

Hening malam Membuatku masuk dalam lamunan Bersama gemerlap bintang-bintang Dan cahaya sang rembulan Ku rindukan sosok disana Ku terbang akan ketampanan dan kelembutannya Ingin rasanya kucurahkan seluruh perasaan rindu ini Ingin juga rasanya aku bisa memelukmu, Membelai lembut rambutmu, Dan … Continue reading

Posted in Puisi | Leave a comment